Skip to main content

Istilah-istilah Forex

Forex
adalah sebuah investasi yang memperdagangkan mata uang satu dengan mata uang lainnya. Merupakan singkatan dari Foreign Exhange atau pertukaran mata uang asing. Jika pada transaksi di money changer atau bank untuk jual beli antara US Dollar dengan Rupiah, maka disebut transaksi Forex 'Spot' (jual beli terjadi ditempat - serah terima terjadi di tempat). Transaksi Forex yang non-Spot adalah transaksi jual beli kontrak mata uang, jadi tidak langsung serah terima barang, hanya kontraknya saja.

Lot, Kontrak Mini dan Kontrak Standard / Regular 
Jika kita membeli minyak, ukurannya adalah liter, jika gula pasir maka ukurannya adalah kilogram. Untuk forex ukurannya disebut Lot. Berapa  sih besar 1 Lot itu? Jika di dunia Saham 1 Lot = 500 lembar saham, pada Forex 1 Lot = 10.000 mata uang bersangkutan, misal 1 Lot USD/JPY = 10.000USD dan 1 Lot GBP/USD = 10.000 GBP. Ukuran 1 Lot = 10.000 disebut Kontrak Mini, mengapa disebut Mini? Karena sebelumnya dalam dunia forex itu 1 Lot = 100.000 mata uang bersangkutan (disebut juga Kontrak Standard/Regular), kemudian karena tingginya minat dalam forex trading maka dibuat kontrak mini dimana 1 Lot = 10.000 mata uang bersangkutan
Margin
adalah jaminan dalam trading forex, anggaplah seperti Uang Muka pembelian sebuah rumah. Ketika Anda menyerahkan uang muka pembelian rumah sebesar 30 juta rupiah untuk rumah seharga 100 juta rupiah maka kita mendapatkan Kontrak perjanjian jual beli, secara hukum Anda pemilik sah rumah tersebut meskipun hanya memegang kontraknya. Kontrak ini dapat Anda jual pada harga penuh pada orang lain, misalnya menjadi 120 juta. Anda akan mendapatkan keuntungan bersih 20 juta (120 - 100jt). Hal yang sama berlaku dalam forex, yang diperdagangkan adalah kontrak mata uang, misal USD/JPY maka nilai 1 lot kontraknya adalah USD 10.000, untuk mendapatkannya kita cukup mengeluarkan margin (uang muka) sebesar USD 100.  Mengapa USD 100? Ini terkait dengan Leverage yang dibahas di bawah.
Margin disetorkan saat membuka posisi dan kemudian akan dikembalikan saat menutup posisi, sama seperti transaksi jual beli rumah tadi. Anda menyetor uang 30 juta saat membeli kemudian dijual kembali seharga 120 juta, saat Anda menerima uang 120 juta, maka 100juta kita serahkan pada penjual pertama dan penjual mengembalikan uang muka (modal awal) sebesar 30jt dan kita memiliki uang 30 juta dari modal awal dan kelebihan 20 juta.
Leverage
Adalah daya ungkit dalam trading Forex yaitu rasio untuk menentukan berapa margin (uang muka) yang diperlukan dalam melakukan transaksi, dimana rasio tersebut akan dikalikan dengan kontrak size. Contoh: Leverage 1:200 pada kontrak mini account 10.000 maka margin yang digunakan adalah (1/200) x 10.000 = 50 satuan mata uang yang diperdagangkan.
Misal membuka posisi USD/JPY sebesar 1 lot untuk kontrak mini, maka yang dibeli adalah 10.000 USD, margin yang diperlukan adalah sebesar 1/200 x USD 10.000 =  USD 50. Jika bertrading dengan GBP/USD maka margin yang digunakan adalah sebesar 50 Poundsterling. Untuk Standard account, kontrak yang digunakan adalah 100.000 dengan Leverage 1:100, jadi 1 lot USD/JPY = USD 100.000 dan margin yang diperlukan 1/200 x USD 100.000 = USD 1000
Buy
adalah posisi dalam Forex Trading untuk Beli dan dilakukan jika harga diperkirakan akan naik. Singkatnya beli saat murah dan jual saat mahal, keuntungan Anda adalah selisih antara harga saat beli dengan saat jual kembali
Sell
adalah posisi dalam Forex Trading untuk Jual dan dilakukan jika harga diperkirakan akan turun sehingga ketika harga turun Anda dapat menutup posisi Sell anda dengan Buy yang lebih rendah. Singkatnya seperti konsinyasi, kita jual terlebih dahulu dengan harga mahal (pinjam) dan kemudian kita beli kembali ketika harga murah, selisihnya menjadi keuntungan kita. Baca lebih jauh di Two Way Opportunity
Order dan Posisi 
Order adalah pesanan untuk membeli atau menjual pada harga tertentu namun jika Order yang disampaikan ternyata 'match' atau 'ada lawannya', contoh jika Anda order beli pada harga 9500 dan kebetulan ada yang mau jual pada harga yang sama, maka Order menjadi Posisi.  Jadi selama pesanan belum 'match' maka namanya tetap order namun sesudah 'match' maka sekarang menjadi Posisi. Untuk menjual kembali posisi yang sudah Anda miliki (tutup posisi) maka dapat dilakukan dengan melakukan Order kembali tapi dengan arah berlawaran (jika posisi Buy maka ditutup dengan Sell dan sebaliknya)
Floating Loss/Profit dan Realized 
Saat Anda mempunyai posisi beli di 9500 dan kemudian harga bergerak turun menjadi 9000, maka jika dihitung perkiraan kerugian Anda adalah 9000-9500 = -500. Namun nilai tersebut masih bisa berubah besok, entah bertambah turun menjadi 8700 atau kembali naik menjadi 9700. Nah, nilai -500 pada saat ini disebut Floating Loss (Rugi), jika nilainya positif, misalnya harga sekarang menjadi 10.000 maka selisihnya 10.000 - 9500 = +1000 disebut Floating Profit. Jika Anda memutuskan untuk menjual / menutup posisi Anda pada saat harga sedang 10.000, maka nilai +1.000 menjadi Realized Profit (bukan lagi Floating/mengambang tapi sudah menjadi Real/Nyata)
Pip
adalah nilai 1 poin naik atau turunnya pergerakan harga. Untuk mini account, nilai 1 poinnya adalah $1, untuk standart account adalah $10.
Analisa Teknikal
adalah sebuah analisa dalam Forex trading untuk mengukur pergerakan harga melalui grafik harga. Hal-hal yang patut diketahui dari analisa teknikal ini adalah trend, kejenuhan, support, ressisten, dan Pivot Point.
Analisa Fundamental
adalah sebuah analisa dalam Forex trading untuk memprediksi pergerakan harga berdasar berita-berita Fundamental. Berita Fundamental disini berupa berita ekonomi, poltik, dan keamanan yang mempengaruhi pergerakan harga.
Resistance
adalah batas harga atas yang merupakan harga psikologis, contohnya saat ini (tahun 2010) nilai tukar dollar adalah 9000 dan memiliki batas harga atas (resistance) 10.000 Rupiah, yang bisa diartikan kalau sampai harga tukar dollar menembus harga 10.000 rupiah maka ada kemungkinan akan naik terus menjauhi 10.000 tapi selama belum menyentuh 10.000 kemungkinan harga hanya akan bergerak naik turun di bawah 10.000.
Support
adalah batas harga bawah yang merupakan pasangan dari resistance (atas), contohnya saat ini (tahun 2010) nilai tukar dollar memiliki batas harga bawah (support) 8.500 Rupiah, yang bisa diartikan kalau sampai harga tukar dollar turun menembus harga 8.500 rupiah maka ada kemungkinan akan turun terus menjauhi 8500 tapi selama belum menyentuh 8500 kemungkinan harga hanya akan bergerak naik turun di atas 8500 (support) dan di bawah 10.000.(resistance)

KLIK GAMBAR DIBAWAH UNTUK DAFTAR FOREX TRADING

masterforex.org
  

Comments

Unknown said…
dalam trading forex in banyak sekali terdapat istilah dan pemahaman ,akan tetapi hal ini bukan hanya bersifat teori saja namun sebagai aspek yang bsai mempengaruhi keberhasilan kita dalam mencari profit, oleh karena itulah maka dlam melatihnya di OctaFx banyak menggunakan akun demo saja, biar resikonya lebih kecil
Unknown said…
Pelatihan implementasi teori yang telah dipelajari merupakan pelatihan kedisplinan yang baik... Master Forex
Trade.berry said…
sangat membantu artikel tentang forex, dan yang lebih baik nya lagi kita selalu untuk berusaha agar lebih apa yang di harapakan akan sesuai dengan kenyataannya. Dan itu pun saya selalu untuk berusaha dalam menjalankan trading dengna selalu untuk berlatih di trade.berry dengan menggunakan platform trading with a face sehingga mempermudah dalam jalannya trading yang di lakukan
Anonymous said…
Forex allows you to trade money, commodities and even precious metals, so you can add that to your trading arsenal, like silver or gold. It is also true that forex is easier to trade. Stock trading can be very difficult because if you wish to do it properly you need to do a lot of work, analyzing markets, sectors, industries, companies, digging through financial statements, listening to earning calls. I am doing easy forex trading with ECNCAPITAL.
Anonymous said…
In forex market you always need a good broker who can give you the best trading platform with many more financial instruments and lowest spreads, no slippages, fast execution of your orders. So, you can trade comfortable and making trading plans and strategies which will be successful. Also choose the regulated broker for your safety of investments. I choose TryMarkets because it is regulated and reliable for forex trading.
Tatang Herman said…
Istilah forex ini harus dilapahami dengan baikjangan sampai ketuker tuker bisa bahaya. makanya untuk paham dengan istilah forex saya harus banyak membacaa artikel di edukasi dari octafx. dengan begitu maka saya mampu untuk bisa melakuklan trading dengan baik
Unknown said…
untuk bisa memahami istilah forex engan rinci dan juga paham akan cara kerjanya maka kita harus belajar dengan gita, banyak situs dan juga website tentang materi forex dan sekarang broker juga menyediakan artikel yang bagus tentang forex dengan rinci seperti di broker gainscopefx
ramadani said…
Broker ACY ini memang broker yang terbaik, dimana segala fasilitas yang telah di berikan, bonus promo yang menarik, tingkat dana trading terpercaya, bonus promo yang menarik, dan ane merasa bangga dan puas untuk gabungnya berasma ACY ini dimana dapat trading dengan nyaman, aman tanpa ada permasalahan. ACY memang benar benar is the best broker
Anonymous said…

TRADING ONLINE TERPERCAYA
Platform Trading FOREX berbasis di Indonesia.
Kami menawarkan produk-produk Cryptocurrency & Forex.

✅ Akun Demo Gratis
✅ minimum Deposit 50.000
✅ Bonus Deposit 10%
✅ Customer support 24jam /7 hari
✅ Browser Gadget / komputer
✅ Proses Deposit & withdrawal cepat
✅ Pembayaran profit up to 80%
✅ Bonus Referral 1%

Www.hashtagoption.com

Trading lebih mudah & Rasakan pengalaman Trading dengan profit mudah . Bergabunglah Sekarang di HASHTAG OPTION

Popular posts from this blog

Pengertian Buy, Sell, Buy Limit, Buy Stop, Sell Limit, Sell Stop dan Spread dalam Forex

dalam forex tidak lepas dari Buy dan Sell (Beli dan Jual). Setiap trader memiliki kebebasan untuk melakukan salah satu aksi diatas yang menurutnya benar untuk memperoleh profit. Buy dapat juga dipadankan dengan Bid atau Long dan Sell dipadankan dengan Offer atau Short. Jadi jika Anda membaca sebuah artikel mengenai forex dan disana disebutkan istilah Bid atau Long, tidak perlu bingung karena kedua istilah tersebut sama artinya dengan Buy atau Beli.

BROKER SFX

SFX adalah merupakan salah satu merk dagang PT. SoeGee Futures (d/h : PT. Harumdana Berjangka) adalah sebuah perusahaan yang memberikan pilihan suatu investasi yang berkelas Internasional dengan potensi keuntungan dan resiko yang dinamis dibidang Forex, Index, dan Commodity Futures.

Apa itu Forexcopy

Perkembangan zaman beriringan dengan perkembangan teknologi yang dari hari ke hari semakin maju. Teknologi memudahkan kita melakukan aktivitas sehari-hari, termasuk dalam bisnis trading berbasis online, seperti forex. Salah satu contohnya adalah adanya layanan forexcopy yang digunakan dalam dunia perdagangan valas. Bisnis ini menjadi lebih mudah karena adanya fasilitas internet yang bisa digunakan kapanpun dan di manapun untuk mengakses berbagai informasi. Tidak hanya informasi yang kita dapatkan dari adanya fasilitas internet, yang bisa dimanfaatkan sebagai sarana bisnis dan usaha. Banyak jenis usaha yang dilakukan menggunakan fasilitas ini. Salah satu contohnya adalah bisnis jual beli mata uang asing atau yang sering disebut Forex (Foreign Exchange). Bisnis ini merupakan proses perjualan mata uang asing yang terjadi di pasar forex atau foreing exchange market. Proses jual beli tersebut terjadi lima hari dalam seminggu dan 24 jam dalam sehari. Sementara nilai trading...